Ketika Berbisnis, maka urusan dengan uang tidak bisa di elakkan lagi. karena uang menjadi syarat penting dan menjadi sebuah alat pembayaran dalam transaksi bisnis kita. kadang ada yang kebingungan mengenai transfer uang apa lagi kalo bertransaksi antar negara. berikut ini adalah sedikit tips transfer uang dari Luar Negeri ke Indonesia:
Opsi 1 : Bisa melalui WU ( Western Union ). Bos hanya perlu kirim nama &
alamat yang sesuasi dengan ID Card / KTP ( Kartu Tanda Penduduk ) ke temennya
bos dan nanti temennya bos melakukan pengiriman uang melalui jasa Western
Union. Setelah melakukan pengiriman uang via WU, temennya bos ngasih Total
Amount / Jumlah uang yang dikirim serta MTCN ( Money Transfer Control Number )
biasanya sekitar 10 Digit angka. Kalo uda dapat total amount sama MTCN bos
langsung saja ke Bank yang ada logo WU untuk mencairkan dana tersebut. Biayanya
kalaupun ada paling cuma buat beli meterai yang Rp. 7000. Pengalaman saya kalau
ambil di kantor pos / pegadaian ga ada biaya sepeserpun karna biayanya sudah
ditanggung pengirimnya.
Opsi 2 : Lewat Bank Transfer atau Transfer antara bank. Untuk bank-bank di
Indonesia yang dibutuhkan adalah SWIFT CODE atau kalau di luar negeri sering
dibilang BANK ROUTING NUMBER. Untuk SWIFT CODE dari tiap bank yang ada di
Indonesia bisa bos cari aja di Google. Kalo uda ketemu format yang bos kirim ke
temen bos, seperti ini :
Bank Name : Nama Bank
Account Name : Nama boss
Acount # : Nomor rekening boss
SWIFT CODE : masukin swift code dari banknya boss tadi
Bank Address : Branch dimana bos buka rekening dulu, konon katanya biar duit
cepat nyampe ke rekening boss
Kalau uda di transfer tunggu aja 3-7 working days nanti duit masuk ke rekening
dan bos juga bisa cek via ATM
Opsi 3 : Cheque ( not recommended )
Opsi 4 : Paypal dan sejenisnya ( not recommended )
AREA
PELAYANAN PEMESANAN PRODUK CV. NORMAL:
Setelah Anda Mentransfer Uang, segera lakukan konfirmasi melalui SMS, kemudian kami melakukan pengecekan,
paling lambat 1x24jam Produk akan kami kirim langsung pada hari yang sama selama
hari kerja.
Kami melayani Area di SELURUH INDONESIA dan LUAR NEGERI. Bagi
Pelanggan dari Luar Negeri, harap Konfirmasi Pembayaran melalui EMAIL atau
MELALUI akun Facebook kami.
Untuk
AREA INDONESIA, jasa pengiriman barang dengan via : Pandu Logistic dan TIKI.
Untuk AREA LUAR NEGERI, jasa pengiriman barang dengan via: POS Indonesia.